Lokasi :
Makam Sunan Drajat dapat ditempuh dari surabaya maupun Tuban lewat Jalan Dandeles
( Anyer - Panarukan ), namun bila lewat Lamongan dapat ditempuh 30 menit dengan kendaran
pribadi.
Makam Sunan Drajat dapat ditempuh dari surabaya maupun Tuban lewat Jalan Dandeles
( Anyer - Panarukan ), namun bila lewat Lamongan dapat ditempuh 30 menit dengan kendaran
pribadi.
Latar Belakang
Sejarah :
Sunan
Drajat diperkirakan lahir pada tahun 1470. Nama kecilnya adalah Raden Qasim,
kemudian mendapat gelar Raden Syarifudin. Dia adalah putra dari Sunan Ampel,
dan bersaudara dengan Sunan Bonang.Ketika dewasa, Sunan Drajat mendirikan pesantren
Dalem Duwur di desa Drajat, Paciran, Lamongan. Sunan Drajat yang mempunyai nama
kecil Syarifudin atau raden Qosim putra Sunan Ampel dan terkenal dengan
kecerdasannya. Setelah menguasai pelajaran islam beliau menyebarkan agama islam
di desa Drajad sebagai tanah perdikan dikecamatan Paciran. Tempat ini diberikan
oleh kerajaan Demak. Ia diberi gelar Sunan Mayang Madu oleh Raden Patah pada
tahun saka 1442/1520 masehi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar